fbpx

Tentang Kami

galeri websiteSaat ini adalah media promosi atau iklan di internet yang siap di akses dari manapun, tidak terpengaruh oleh jarak geografis dan dapat menyebarkan informasi secara realtime. Manfaat inilah yang menyebabkan banyak bisnis perorangan, usaha skala kecil / menengah dan perusahaan besar memiliki website sendiri. Memiliki Website sendiri juga akan menunjang Brand Image produk, usaha atau perusahaan Anda di mata pelanggan dan calon pelanggan Anda.

Kami menyediakan jasa pembuatan website murah tetapi berkualitas dan professional. Murah bukan berarti murahan tetapi terjangkau. Dengan harga ini kami masih dapat menjaga kualitas yang baik. Setiap desain baru juga pasti memerlukan kustomisasi (customized) alias bukan instan. Dengan kustomisasi ini kami berusaha menghasilkan desain website yang lebih baik dan unik.

Tema desain website yang kami sediakan adalah paket Company Profile, paket toko online (Webstore), Iklan Baris, website nomor cantik, Portal Berita dan blog Fotografi. Company profile biasanya untuk profil perusahaan, organisasi ataupun perorangan (bisa statis atau dinamis). Toko Online biasanya berisi gambar produk2 berikut harga dan keterangannya serta dilengkapi dengan keranjang belanja online (shopping cart). Iklan Baris berisi iklan2 baris bergambar dengan banner2 iklannya dimana pengunjung bisa memposting iklannya. Portal berita berisi artikel2 berita aktual dengan banner2 iklannya seperti detik.com. Blog Fotografi menampilkan album foto, galeri foto dan artikel2nya yang bisa ditambahkan setiap saat.

Jasa pembuatan website murah kami sudah termasuk dalam mencarikan dan mendaftarkan nama website (domain name) yang anda inginkan beserta web hosting nya sekaligus sehingga anda tidak perlu repot mencari sendiri, kami juga melayani website custom atau website yang dirancang sesuai keinginan klien sendiri, baik dari fitur dan tampilanya.

Kami juga akan berusaha agar website anda lebih mudah dicari atau ditemukan di Google search engine dengan cara membuat title, deskripsi, keyword dan konten yang SEO friendly serta backlink ke website anda. Kami juga berusaha membantu membuat atau mengisi konten website anda dengan kata-kata yang SEO friendly sehingga ranking website anda akan naik dalam waktu yang relatif lebih singkat. 

Selain pembuatan website kami juga melayani jasa pembuatan aplikasi android dengan harga yang bisa disesuaikan dengan budget anda, lama pengerjaan aplikasi android bergantung pada tingkat kerumitan alur yang diminta.

 

Salam hangat
GaleriWebsite.com